Tempat Sunat di Serang, Penggunaan Metode Sunat Modern dan Terbaik

” Tempat Sunat di Serang ” menjadi kata kunci yang sering di- gunakan saat mencari informasi tempat sunat di Serang melalui internet. Dengan harapan, masyarakat Serang, Banten bisa mendapatkan rekomendasi tempat sunat terbaik dan terpercaya.

Sunat atau khitan atau dalam istilah medis sirkumsisi merupakan topik umum yang menjadi pembahasan. Pasalnya, sunat sudah ada sejak zaman nabi hingga sampai saat ini. Namun, seiring dengan berjalannya waktu dan kemajuan teknologi, alat untuk sunat pun mengalami perubahan. Jika dulu menggunakan bambu ataupun alat tradisional lainnya sekarang ini ada yang namanya sunat laser, sunat klem dan sunat stapler. Ketiga metode tersebut dianggap sebagai metode sunat modern.

Jika sudah membahas metode sunat modern, maka tak terlepas dari Rumah Sunat dr. Mahdian. Klinik khusus sunat ini di- kenal  sebagai pelopor metode sunat modern di Indonesia.

klik banner konsultasi via wa

Konsultasi Dengan Ahli Kami

Metode Sunat Modern

Sunat laser

Beberapa tahun lalu metode sunat laser sempat menjadi primadona di masyarakat Indonesia. Sayangnya penggunaan istilah laser ini kurang tepat. Di Indonesia,  bukan sinar laser yang digunakan melainkan electric cauter.

Sunat laser yang sebenarnya menggunakan sinar laser CO2. Sayangnya, metode ini belum tersedia di fasilitas pelayanan medis di Indonesia yang menyediakan jasa layanan sunat karena harga alat yang cukup mahal.

Penggunaan metode sunat laser ini atau electric cauter masih membutuhkan jahitan, perban, tidak boleh kena air dan proses sunat yang memakan cukup waktu karena perlu kehati-hatian yang tinggi.

Sunat klem

Saat ini banyak orangtua yang memilih menggunakan metode sunat klem karena beberapa pertimbangan, yaitu:

  • Proses sunat yang cepat 5-10 menit, jadi anak tidak terlalu lama menunggu di ruang tindakan
  • Lebih nyaman
  • Tanpa jahit dan tanpa perban
  • Setelah sunat anak langsung bisa beraktivitas, mandi bahkan berenang
  • Minim risiko komplikasi karena ada sistem pelindung
  • Perawatan pascasunat yang mudah
  • Biaya terjangkau
  • Tidak menghambat anak untuk berkemih
  • Sekali pakai, menghindari risiko pemakaian ulang dan penularan penyakit

Ada beberapa merk klem sunat yang ada di Indonesia dan salah satunya adalah Mahdian klem. Perbedaan Mahdian klem dengan klem sunat lainnya adalah, Mahdian klem merupakan satu-satunya klem sunat dari Indonesia. Diciptakan oleh dokter spesialis bedah, dr. Mahdian Nur Naution, SpBS dan diproduksi di dalam negeri. Memiliki berbagai macam ukuran yang sesuai dengan penis anak Indonesia dan telah mendapatkan izin edar dari Kementerian Kesehatan Indonesia.

Mahdian klem ini dapat Anda temukan di tempat sunat di Serang yaitu Rumah Sunat dr. Mahdian.

Sunat stapler

Nah, sunat stapler juga menjadi pilihan bagi beberapa orangtua. Di Indonesia juga telah banyak beredar berbagai macam model stapler dan salah satunya adalah gun stapler. Alat  ini termasuk metode sunat modern (selain Mahdian klem) sekali pakai.

Perangkat ini berbentuk seperti pistol yang terdiri dari knob, glans bell, pelatuk, dan pisau bedah. Pisau bedahnya  berbentuk melingkar dan stapler jahit. Alat ini memiliki berbagai ukuran sehingga dapat di gunakan oleh remaja maupun dewasa.

Penggunaan sunat gun stapler ini sudah tanpa jahitan tradisional, proses sunat lebih cepat 10-15 menit, minim risiko, nyaman digunakan, sekali pakai, setelah sunat bisa beraktivitas dan hasil sunat yang memuaskan.  Terpenting adalah metode sunat gun stapler ini telah mendapatkan izin edar dari Kementerian Kesehatan Indonesia. Apabila Anda berminat, metode ini tersedia di Rumah Sunat dr. Mahdian.

klik banner konsultasi via wa

Tempat Sunat di Serang, Ya Rumah Sunat dr. Mahdian

Rumah Sunat dr. Mahdian menjadi satu-satunya klinik khusus sunat yang terbesar dengan lebih dari 40 cabang di Indonesia. Telah berpengalaman sejak tahun 2006, didukukung oleh tenaga medis profesional (dokter dan perawat) dan tekonologi modern.

Sejak berdiri hingga saat ini, Rumah Sunat dr. Mahdian memiliki satu tujuan, yaitu menghilangkan anggapan bahwa sunat itu menyeramkan.  Oleh sebab itu, terusung oleh konsep unik di mana pasien yang berkunjung merasa seperti di rumah bukan di klinik. Terdapat fasilitas pendukung seperti ruang/taman bermain anak, ruang tunggu dan ruang tindakan yang nyaman, kantin, dan alat permainan seperti virtual reality, iPad dan AR.

Rumah Sunat dr. Mahdian memiliki cabang di Serang, Banten, yakni:

SERANG
Jl. Mayor Syafei No. 67C
Lontar Jiwantaka, Serang – Banten
Telp. (0254) 228 170
HP/WA 0812 9900 0951
Our Location : https://goo.gl/maps/tcvwtKFZXBo
View Klinik